Beat FI Turun Mesin Malah Berasap dan Brebet
Beat
FI Turun Mesin Malah Berasap dan Brebet
Problem
Awalnya
mesin Honda Injeksi Beat FI overhaul atau turun mesin. Ternyata
setelah overhaul atau turun mesin, keluar asap di knalpot dan mesin
brebet.
Solusi
Meskipun motor ini tidak ada tanda kerusakan injeksi pada MIL. Tapi tetap perlu dicolok apabila ingin melihat parameter nilai sensornya ideal atau tidak. Pada kasus tersebut setelah diamati disebabkan pembacaan sensor o2 atau sensor oksigen yang kurang optimal. Ini bisa disebabkan karena sensor o2 atau sensor oksigen tertutup karbon. Solusinya bongkar sensor o2 dengan kunci kusus dan bersihkan. Dan masalah beres.
Meskipun motor ini tidak ada tanda kerusakan injeksi pada MIL. Tapi tetap perlu dicolok apabila ingin melihat parameter nilai sensornya ideal atau tidak. Pada kasus tersebut setelah diamati disebabkan pembacaan sensor o2 atau sensor oksigen yang kurang optimal. Ini bisa disebabkan karena sensor o2 atau sensor oksigen tertutup karbon. Solusinya bongkar sensor o2 dengan kunci kusus dan bersihkan. Dan masalah beres.
Referensi
Bengkel
motor injeksi kontributor Jawa Tengah yang masuk redaksi Auto
Champion, dan sudah discreening
instruktur ahli Auto champion.
Terima
kasih
Dadang
Auto Champion
Kursus
Mekanik Motor Terapan di Jogja/Yogyakarta