Beat Injeksi Brebet, Jika Hidup Digas Mati
Beat
Injeksi Brebet, Jika Hidup Digas Mati
Problem
Salah
satu pembeli alat bengkel injeksi di daerah Blora konsultasi, terkait
kasus Honda Beat injeksi brebet, jika hidup gas mati. Ini
keistimewaan beli alat bengkel injeksi ditempat kita, selain mendapat
pelatihan gratis, juga dibantu technical support cari problem
kerusakan motor.
Solusi
Langsung
Scann dengan alat scanner injeksi honda, HIDS Starnics, terdeteksi
problem pada sensor TP, atau trhottle position. Saran saya jangan
langsung ganti sensor injeksi (TPnya) tapi runut dulu apa ada
kemungkinan kabel putus, ternyata benar ada kabel yang problem terus
disambung, satu masalah terselesaikan. Kemudian dengan pengecekan
selanjutnya ketemu problem lagi terkait pompa kerusakan rotor pump
(salah satu komponen pompa injeksi) dan jika dilihat dari filter
pompa injeksinya juga sudah seharusnya ganti. Dari 2 solusi tadi saya
belum dapat kabar lagi tapi, semoga hanya dua treatment tadi sudah
beres. Prinsipnya bengkel motor harus punya alat scanner sistem
injeksi motor.
Artikel bermanfaat lainnya
Referensi
:
Kasus
bengkel injeksi daerah blora yang konsultasi di Auto Champion
Training Centre
Terima
kasih
Dadang
Auto Champion
Kursus
Mekanik Motor Terapan di Jogja/Yogyakarta