Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Kursus Mekanik Motor Online Terapan

Knalpot mio nembak nembak



Knalpot mio nembak nembak

            Gejala knalpot nembak-nembak ada beberapa penyebab. Biasanya terkait seputar ruang bakar. Khusus untuk motor yamaha sekitar tahun 2006 ada yang perlu diperhatikan yaitu teknologi AIS (Air Induction System) menurut salah satu mekanik yamaha sekaligus blogger otomotif mas Ari, fungsi AIS  adalah untuk mengurangi tingkat kepekatan gas buang atau polusi udara dengan cara menginjeksikan gas o2 ke dalam lubang exhaust sehingga sisa-sisa pembakaran dari ruang bakar yang tidak ikut terbakar bisa ternetralisir dengan di campur o2 dari AIS.
            Trus bagaimana ceritanya kok bisa nembak?, mas Ari juga jelaskan prosesnya, saat gas sisa pembakaran yang tidak ikut terbakar keluar lubang exhaust, lalu dicampur o2 dari AIS maka sisa gas tadi jadi lebih mudah terbakar, akibatnya gas ini terbakar di exhaust dan terdengar tembakan dari kenalpot.

Trus bagaimana solusinya?
  1. Ada sebagian yang menonfungsikan AIS dengan menutup saluranya.
    agar knalpot tidak nembak nembak

    agar knalpot tidak nembak nembak
  2. Ada yang menyarankan untuk dibersihkan agar tidak nembak dan fungsinya kembali normal karena menyangkut peraturan Euro agar kualitas gas buang lebih baik.
Adapun untuk yang ingin membersihkanya ini gambaran komplitnya….
Hanya butuh alat sederhana obeng plus besar dan kecil dan kuas.

mencopot ais mio


mencopot ais mio
 mencopot ais mio
 solusi knalpot nembak nembak
mencopot ais mio
Saran kita cek dan bersihkan saja dan servis secara berkala.

Rererensi artikel dan gambar
http://aripitstop.com/2013/03/04/menghilangkan-suara-nembak-di-knalpot/
Otomotif rubrik ototips edisi 18:XXIV 04-10 September 2014

Terima kasih

Dadang Auto Champion