Kawasaki ninja 250R susah hidup
Kawasaki ninja 250R susah hidup
Belum lama saya ditelpon orang untuk konsultasi terkait
susah hidupnya Kawasaki ninja 250R. Walau konsultasi by phone tetap kita bantu
dan tembak problemnya dari jauh. Tapi komunikasi terputus, kebetulan sekali
saya menemukan artikel di rubrik ototips otomotif edisi 12:XXIV 24-30 Juli
2014. Pembahasanya sangat relevan langsung kita sharing saja silakan dikupas
dibawah dengan modifikasi bahasa untuk penyelarasan………..
Perlu diperhatikan jika km sudah menunjukkan sekitar
30.000 km, memang penyakit tersebut bisa muncul. Ini statement mekanik bengkel
sportisi motorspot mas Imam. Menurut analisa mas Imam ini karena katup da mulai
tipis dan mendem di dudukan katup. Jelas ini mengganggu kompresi yang ideal. Beliau
juga mengatakan kalo yang biasa cepat aus khusus yang katup masuknya (katup
in). solusinya ganti katup baru dan sekalian diskir semua klep agar lebih
sempurna. Prediksi pekerjaan memakan waktu sehari. Ongkosnya lumayan sekitar
1,15jt katupnya bagusnya sekalian diganti 2 harganya 125/biji. Dan pakin
silinder head 150 dan ongkos perbaikan 500 ribu.
kleb aus
bedakan dengan yang baru
Meski baru tetap harus skir klep
Terima kasih
Dadang Auto Champion